Columbarium
Breath of Life di San Diego Hills merupakan columbarium dengan konsep semi outdoor yang pertama di Indonesia dengan arsitektur bangunan yang megah di tengah-tengah hutan pinus yang hijau dan tertata rapi. Merupakan pemberian terbaik untuk orang yang Anda cintai sebagai bukti bakti dan hormat